Permainan Memasak Puding Kismis - Review permainan memasak puding kismis, Puding merupakan hidangan yang biasanya digunakan sebagai hidangan penutup. Seringkali kita mengidentikan puding dengan agar-agar, padahal puding tidak hanya agar-agar saja. Agar-agar merupakan bagian dari puding, tetapi tidak semua puding dikatakan sebagai agar-agar.
Dalam review kali ini kita akan mencoba menbahas permainan memasak yang dipandu oleh koki Sara yang diberi nama permainan memasak puding kismis. Sebelum memainkannya kita coba cari tahu asal usul dari puding itu sendiri. Mengenai hal itu kita cari tahu melalui wikipedia. Saat kalian menulis key word asal usul puding maka mesin pencari google akan mengarahkan kepada beberapa situs di antara milik wikipedia. Disana dijelaskan sebagai berikut :
"Puding berasal dari bahasa Perancis,
boudin yang berarti "sosis darah", dari bahasa Latin,
botellus yang berarti "sosis kecil". Istilah
pudding digunakan Eropa abad pertengahan untuk hidangan dari daging yang dibungkus.
Tidak semua puding rasanya manis,
suet pudding (puding lemak) adalah jenis puding yang berisi daging sapi yang dibungkus adonan pai dari tepung terigu bercampur lemak domba atau lemak sapi.
Di Britania Raya, istilah
pudding
sering digunakan untuk hidangan penutup yang dibuat dari telur dan
tepung, serta dimasak dengan cara dikukus, direbus, atau dipanggang." (http://id.wikipedia.org/wiki/Puding)
Klik disini untuk memainkan.
Mainkan juga games masak lainnya di
http://gamesmasak.blogspot.com/